Bahan Kain Lycra – Nama kain lycra pasti sudah tidak asing lagi bagi kita, jenis kain ini sebenarya termasuk dalam kelompok kain spandex. Bahan lycra ini terbuat dari bahan polyurethane polyureacopolymer dan memiliki sifat elastis.
Awal mula muncul kain jenis lycra ini berawal pada tahun 1958, bahan ini dibuat sebagai pengganti bahan karet yang kemudian digunakan untuk bahan korset. Dari tahun ke tahun penggunaan bahan kain lycra semakin populer untuk industry pakaian karena bahan lycra memiliki kelebihan tahan lama dan kuat. Lycra juga memiliki kelebihan tahan terhadap deterjen, lotion dan keringat. Selain itu bahan kain jenis ini juga memiliki kemampuan untuk meregangkan beberapa kali ukuran dan kembali kembali ke bentuk aslinya.
Jenis kain Lycra pada umumnya dibagi menjadi tiga jenis yaitu jenis lycra katun, lycra nilon dan lycra wol.
Nggak Cuma Bikin Tenang, Ini 7 Manfaat Outfit Repeater
Busana Plague Doctor: Kostum Paling Ikonik (dan Paling Menyeramkan) dalam Sejarah Medis
Mengenal Kain Sherpa, Bahan Andalan untuk Outdoor Wear dan Pakaian Musim Dingin
Sejarah Levi’s, Brand Jeans Paling Legendaris di Dunia
Supermodel: Dari Ikon Abadi sampai Era Nepo Baby — Kenapa Definisinya Kini Berubah?
5 Jenis Bahan Pakaian yang Pantang Disetrika
Cara Merawat Dompet Kulit Sintetis Agar Tidak Mudah Cracking
Sepatu Mary Jane dan Pesonanya yang Tak Pernah Usang
Tips Memilih Handuk Wajah Untuk Kulit yang Sehat
Cerdik! Ini 7 Strategi Rahasia Aerostreet Dalam Membangun Brandnya